Langsung ke konten utama

Postingan

Menampilkan postingan dari 2021

Batubara sebagai Energi dan Apakah itu EBT?

 “Batubara sebagai Energi dan Apakah itu EBT?”     ^Pertambangan Batubara^  Salah satu sumber energi alternatif Indonesia yang dimanfaatkan ialah batubara. Menurut UU Republik Indonesia Nomor 3 Tahun 2020 tentang perubahan atas UU Nomor 4 Tahun 2009 tentang Pertambangan Mineral dan Batubara, batubara adalah endapan senyawa organik karbonan yang terbentuk secara alamiah dari sisa tumbuh-tumbuhan. Kandungan bahan organik pada lapisan batubara memiliki berat > 50% volume bahan organik. Pengertian lain dari batubara adalah batuan sedimen yang mengandung banyak unsur karbon, hidrogen, oksigen, nitrogen, dan sulfur (Santosa, 2016). Pembentukan batubara secara umum dapat dibagi dalam dua tahapan, yaitu tahap peatification atau penggambutan dimana terjadi akibat proses biokimia dan tahap coalification atau pembatubaraan yang diakibatkan dari proses geokimia (Nursanto, 2011).   Pemanfaatan batubara sangat beragam, seperti sebagai bahan bakar unit PLTU sebesar 14%, bahan bakar fur

KAJIAN 1 PELINDUNG BAGI MANUSIA & PERUSAK LINGKUNGAN

KAJIAN I PELINDUNG BAGI MANUSIA & PERUSAK LINGKUNGAN Dewasa ini pandemi virus Corona 19 menjadi permasalahan yang sangat serius bagi seluruh penjuru dunia, tidak terkecuali Indonesia. Upaya yang dapat dilakukan oleh seluruh masyarakat untuk menekan penularan virus COVID-19 ialah dengan menerapkan perilaku disiplin 3M (Memakai masker, Mencuci tangan, Menjaga jarak dan menghindari kerumunan). Saat ini, menggunakan masker sangat disarankan bagi orang yang berpergian untuk mengantisipasi penularan virus Corona karena penularan terjadi ketika droplet orang terinfeksi virus ini terhirup orang lain yang ada di sekitar. Jenis masker sendiri sangat beragam. Pada umumnya masker yang digunakan oleh tenaga medis yang sedang bertugas dan masyarakat luas adalah masker medis sekali pakai ( surgical mask ). Alasan pemilihan masker medis sekali pakai ialah karena lebih aman bersih, nyaman, mudah bernapas ( breathability ) serta penggunaannya juga bisa lebih efisien secara waktu dibandingkan dengan